Monday, June 9, 2014

Profil dan Biodata Dewi Sandra



  • Nama lahir: Dewi Sandra Killick
  • Tgl Lahir: 3 April 1980
  • Tempat Lahir : Brasil
  • Kewarganedaraan : Indonesia
  • Pekerjaan : penyanyi, aktris
  • Pasangan : Surya Saputra (2000 - 2004)
    Glenn Fredly (2006 - 2009)
  • Agus Rahman (2011)
  • Orang tua : George Killick (ayah)
    Prihatini Killick (ibu)
  • Agama : Islam
Dewi Sandra adalah seorang Artis wanita Indonesia yang memulai kariernya di dunia hiburan sebagai model semenjak dia masih usia belasan tahun. Setelah sukses di dunia model, Dewi Sandra kemudian mencoba memasuki dunia tarik suara dengan meluncurkan album Menari-nari di Album ini dia benyanyi bersama delapan model lainnya. Merasa albumnya mendapat tanggapan positif dari pasar, Dewi merilis album solo perdananya Kurasakan pada tahun 1998. Disusul album kedua Tak Ingin Lagi (2000) .yang berhasil meraih penghargaan AMI Awards sebagai Album R&B Terbaik 2001. Selain menyanyi, putri pasangan John Killick (Inggris) dan Prihatini Killick (Betawi) ini juga menjajal kemampuannya sebagai presenter. Kepiawaiannya memandu acara Clear Top 10, membawa Dewi meraih penghargaan sebagai Pembawa Acara Musik Wanita Terfavorit Panasonic Awards, selama 5 tahun berturut-turut, dari tahun 1999-2003.
Selain menyanyi solo Dewi sandra juga berkolaborasi dengan sejumlah musisi antara lain grup vokal RAN dalam lagu Budak Cinta yang dimasukkan di album terbaru RAN, Friday. Lalu, penyanyi Shanty dalam lagu Gila ciptaan Dewi sendiri, yang dimasukkan di album terbaru Shanty, Bintang Utara. Kemudian penyanyi RnB pendatang baru Cas dalam lagu With You dari album yang berjudul sama. Dan yang teranyar, Dewi berduet dengan Dimas Beck, personel Bukan Bintang Biasa, dalam lagu Dansa. Dan masih banyak lagi karya-karyanya di bidang musik.
Selain sebagai seorang penyanyi wanita Indonesia yang cukup terkenal di jamannya, Dewi Sandra adalah termasuk salah satu Aktris Top Indonesia, tercatat telah beberapa judul Film dan sinetron yang telah dia bintangi, dan sampai sekarang dia juga masih aktif di dunia akting dan sinetron terbaru Dewi Sandra yang membuatnya eksis dan terbaru, terhangat di dunia infotainment Indonesia adalah Sinetron Catatan Hati Seorang Istri

Album Dewi Sandra

Kurasakan (1998)
Tak Ingin Lagi (2000)
Ku Akui (2004)
Star (2007)
Wanita (2009)
TBA (2013)

Singel Dewi Sandra

Biarkan
Menari-Nari
Tak Ingin Lagi
Kuakui
Melayang
Rindu Ini (Ost. Jatuh Cinta Lagi)
Malam Ini (Ladies Night) (kolaborasi dengan Neo)
When I Fall In Love (duet dengan Glenn Fredly)
I Love You
Cinta Lama
Play (featuring Luna Maya dan Sandra Dewi)
Bercinta (Ost. XL, Antara Aku, Kau dan Mak Erot)
Kapan Lagi Bilang I Love You
Amazing (featuring Barry Likumahuwa)
Mati Rasa
Dansa (kolaborasi dengan Dimas Beck)
Gila (featuring Shanty)
Stop (featuring Olla Ramlan)
Yang Penting Asyik

Sinetron Dewi Sandra

Lupus (1999)
Aku Cinta Kamu (2002)
Disaksikan Bulan (2003)
Nada Cinta (2011)
Tendangan Si Madun
Catatan Hati Seorang Istri

Filmografi

XL, Antara Aku, Kau dan Mak Erot (2008)
Coboy Junior The Movie (2013)
99 Cahaya di Langit Eropa (2013)

Iklan Dewi Sandra

Rexona (Versi Keti Dance)
Vaseline
Alexander Slim (2009) Bersama Sandra Dewi

Program Acara (Presenter)

Blak-Blakan (1998)
Clear Top Ten (1999-2004)
MTV / Guest VJ (1999)
Date Express (1999)
TXTC (1999)
Indonesian Idol V (2008)
Juri Boy & Girl Band Indonesia SCTV (2011-2012)

Penghargaan
Sebagai seorang yang aktif di dunia hiburan Dewi Sandra juga telah mendapatkan berbagai penghargaan , baik itu di dunia musik, Film maupun bidang entertainmen lainnya. dibawah ini adalah beberapa penghargaan yang di peroleh Dewi Sandra.

  • Panasonoc Award 1999 – 2003 (Best Female artis for Presenter of Clear Top Ten)
  • AMI Award 2001 (Best R & B Album)
  • Nomination for SCTV Award’2004 Category Best Female Artis Album “Kuakui”
  • FHM Sexiest Female Artis 2004 (Number 1 in Indonesia and Number 7 in the world)
  • Nomination for Anugerah Planet Muzik Singapore’2005 Category best female artis.
  • Cosmopolitan Fun Fearless Female 2007

Sumber

No comments:

Post a Comment

My Blog List